hei, para ibuk yang melahirkan secara caesar.. ada pengorbanan besar, penuh peluh, penuh nyeri, bahkan nyawa dipertaruhkan disitu.
pejuang caesar mempunyai mental pejuang karena berbagai masalah dan kendala yang dialami baik pada saat hamil atau melahirkan, sehingga mengharuskan pisau dan gunting tajam menyayat dan merobek kulit perut untuk melahirkan anak tercinta.
banyaknya luka yang dialami, darah yang keluar, jahitan panjang yang harus dihadapi, juga nyeri berkepanjangan.
luka itu gak cepat mengering, bahkan membekas selamanya. biarlah itu menjadi tanda perjuangan kami para ibuk.
salam jahitan💪🏻🪡🧵